Monday, April 16, 2012

betwin188.com agen bola terbaik dukung anti rasisme EURO 2012


Isu rasisme pada sepakbola khususnya di Inggris kembali marak akhir-akhir ini. Kejadian ini seakan kembali mengorek ‘luka lama’ tentang rasisme pada sepakbola di Inggris, yang juga sempat naik ke permukaan di tahun 90an. Kampanye anti-rasisme yang dikumandangkan Football Association (FA) bekerjasama dengan Kick It Out, suatu organisasi yang dibentuk khusus dalam rangka mengkampanyekan anti-rasisme pada sepakbola, beserta dengan para pemain yang bermain di Premier League, pun seakan runtuh setelah isu rasisme justru terjadi dan dilakukan oleh beberapa pemain besar. Kasus antara Luis Suarez - Patrice Evra dan John Terry - Anton Ferdinand menjadi dua kasus terakhir yang menjadi fenomenal. Sebenarnya bagaimana awalnya isu rasisme ini bisa muncul pada sepakbola di Inggris? dimana isu rasisme di Inggris sebenarnya sudah mengakar di berbagai bidang dan pada akhirnya masuk ke sepakbola.

Kasus rasisme di Inggris berawal dari datangnya para imigran kulit hitam yang berasal dari Karibia dan Afrika dipertengahan antara tahun 1950-1960, dan diawal tahun 1970an yang berasal dari Asia. Inggris merupakan negara yang pluralis memiliki masyarakat yang terdiri dari bermacam-macam etnis, agama, atau ras. Sehingga Inggris disebut juga sebagai negara yang pluralistik. Orang-orang dari Afrika, Karibia dan Asia tadi datang ke Inggris dengan berbagai tujuan. Mulai dari yang ingin terbebas dari permasalahan yang melanda negara mereka berasal, ingin memperoleh pekerjaan yang layak, sampai kepada ingin memperoleh pendidikan yang layak di tanah Inggris. Mereka juga terlibat dalam berbagai bidang kehidupan di Inggris, seperti bidang olahraga. Terutama adalah sepakbola. Orang-orang Afrika dan Asia gemar bermain sepakbola dan kegemaran mereka akan olahraga sepakbola ini tersalurkan dan berkembang di Inggris, mengingat Inggris memiliki kompetisi sepakbola yang baik dan terkenal di dunia, yaitu kompetisi sepakbola liga Inggris atau Premiership League. Inggris juga merupakan negara asal muasal sepakbola modern di dunia.

0 comments:

Post a Comment

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Facebook Themes